Penandatanganan MoU dan Perjanjian Kerjasama antara Fakultas Syariah IAIN Kediri dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) Kabupaten Kediri

Kediri, 15 September 2022. Bertempat di Aula Lantai II IAIN Kediri, Fakultas Syariah IAIN Kediri melaksanakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) Kabupaten Kediri. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis, 15 Read More …

Keikutsertaan Mahasiswa Program Studi Hukum Tata Negara Fakultas Syariah IAIN Kediri dalam International Conference di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Kediri, 14 Agustus 2022 Sebagai rangkaian acara dari penyelenggaraan International Symposium and Conference on APHUTARI 2022 di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten adalah kegiatan presentasi paper yang dinyatakan lolos sebelumnya. Dalam hal ini, Program Studi Hukum Tata Negara (HTN) Fakultas Read More …

Diskusi dan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama antara Program Studi Hukum Tata Negara Fakultas Syariah IAIN Kediri dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum Kota Kediri

Kediri, 08 Februari 2022. Bertempat di Laboratorium Peradilan Fakultas Syariah IAIN Kediri kegiatan positif sekaligus inovatif dalam rangka penguatan tata kelola Fakultas Syariah telah dilaksanakan oleh Program Studi Hukum Tata Negara (HTN). Bekerjasama dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) Kota Read More …

Ketua Mahkamah Konstitusi RI berikan ceramah pada Kuliah umum Program Studi Hukum Tata Negara Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri Kediri

Kediri, 24 September 2021. Prodi HTN Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri kediri menggelar Studium Generale yang bertajuk “Penguatan nilai-nilai Keilmuan Hukum Tata Negara dalam membangun budaya akademik yang inklusif”. kuliah umum tersebut mengundang Ketua Mahkamah Konstitusi RI, YM Dr. Read More …